Tuesday 29 May 2012

Promo Member Alfamart Minimarket Lokal Terbaik Indonesia


sumber


Tak pernah membayangkan jika sekarang market telah berubah. Zaman dahulu orang melakukannya dengan barter kemudian menggunakan uang, terbentuklah pasar, masih tradisional, dan sekarang ada yang namanya minimarket.

Di Indonesia minimarket sangatlah banyak, namun ada satu yang mempunyai member terbesar di minimarket Indonesia, yaitu Alfamart.
Di dekat rumahku ada dua minimarket, salah satunya adalah Alfamart. Alfamart adalah PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk adalah suatu perusahaan yang bergerak pada bisnis waralaba swalayan yang menjual barang-barang keperluan sehari-hari. Dengan trandmark Alfa, yang kini sahamnya dimiliki oleh PT. Sigmantara Alfindo. (sumber)

Alfamart bisa mempunyai member terbesar di minimarket Indonesia tentu bukan hal yang dicapai dengan mudah. Saya ambil dari wikipedia, sejarah Alfamart. Silahkan disimak.

Alfamart
27 Juni 1999 Didirikan "PT Alfa Mitramart Utama (AMU)" dengan pemegang saham: PT Alfa Retailindo, Tbk = 51% , PT Lancar Distrindo = 49%
18 Oktober 1999"PT.Alfa Mitramart Utama" didirikan toko pertama dibuka dengan nama "Alfa Minimart" di JL.Beringin Raya, Karawaci, Tangerang
1 Agustus 2002 Kepemilikan beralih ke "PT Sumber Alfaria Trijaya (SAT)" dengan pemegang saham: PT HM Sampoerna, Tbk = 70% , PT Sigmantara Alfindo = 30%
1 Januari 2003 Nama "Alfa Minimart" berubah menjadi "Alfamart"
Desember 2008 Jumlah gerai lebih dari 2750
Januari 2009 "PT Sumber Alfaria Trijaya" menggelar penawaran umum saham perdana atau initial public offering (IPO)
Januari 2010 Jumlah gerai lebih dari 3500



Keunggulan Alfamart
Sebagai Minimarket Pertama yang memiliki member terbanyak di Indonesia Alfamart memberikan banyak inovasi untuk memanjakan membernya. Salah satunya adalah dengan konsisten 2 minggu sekali  memberikan Promo khusus untuk member-membernya baik untuk berbelanja di Alfamart atau pun di merchant-merchant yang banyak bekerja sama dengan Alfamart untuk memberikan potongan harga atau harga spesial.

Kartu Aku
Adalah kartu member yang pertama kali diluncurkan Alfamart pada tahun 2005. Dengan Kartu AKU, Member akan dapat memperoleh manfaat dan berbagai macam keuntungan serta promo-promo menarik yang tidak dapat diikuti oleh pelanggan lain yang bukan merupakan member Kartu AKU. Kartu AKU berlaku Nasional di Alfamart seluruh Indonesia.
ini kartunya Bro.

A Card Flazz
Adalah Kartu Member Alfamart yang di luncurkan pada 15 Mei 2010 bekerja sama dengan Flazz BCA, yang selain berfungsi sebagai kartu member juga dapat digunakan sebagai alat pembayaran/transaksi karena A Card Flazz merupakan Kartu Prepaid (kartu non rekening yang dapat menyimpan uang untuk keperluan berbagai transaksi).
A Card Flazz dapat digunakan sebagai alat pembayaran tidak hanya diseluruh outlet Alfamart, Alfamidi ataupun Alfaexpress tetapi juga diseluruh merchant Flazz antara lain restoran, salon, toko buku, parkir, bioskop dan masih banyak lagi. Untuk sementara ini, A Card Flazz berlaku di Jabodetabek, Surabaya.
keren ga kartunya..??

Kartu Aku BNI
Merupakan salah satu Kartu Member Alfamart yang di luncurkan pada 1 Januari 2010, merupakan kerjasama antara Alfamart dengan Bank BNI. Kartu AKU BNI merupakan kartu multifungsional, yang selain berfungsi sebagai kartu member, juga berfungsi sebagai alat pembayaran. Pengguna Kartu AKU BNI juga akan mendapatkan berbagai keuntungan dan kejutan spesial dari Alfamart serta tentunya dapat mengikuti program-program eksklusif khusus member di Alfamart. Untuk saat ini, Kartu AKU BNI berlaku di Alfamart Jabodetabek.
Udah punya yg ini belum..??

Nah, sekarang apa sih keuntungan belanja di Alfamart. Tentu saja banyak sekali. Itulah alasan mengapa Alfamart semakin maju. Ini dia keuntungan belanja di Alfamart.
1. Hematku dan Kalender Belanja
Program ini adalah program khusus Member Alfamart, dimana member akan mendapatkan potongan harga khusus member untuk produk-produk tertentu sesuai dengan periode promosi. Dengan menunjukkan Kartu Member di kasir saat melakukan pembayaran, maka otomatis Member akan mendapatkan potongan harga untuk produk-produk tersebut. Untuk info produk HematKu dan Kalender Belanja terdapat di leaflet Alfamart yang terbit setiap dua minggu sekali atau poster yang ada di Alfamart terdekat.
2. Spesialku dan Hadiahku
Sesuai dengan namanya, Specialku merupakan produk-produk special yang di hadirkan hanya untuk Member Alfamart. Produk-produk SpesialKu ini, hanya dapat di beli oleh Member Alfamart dengan menunjukkan Kartu Member pada saat melakukan pembayaran di kasir. Sedangkan HadiahKu adalah program hadiah langsung atau undian yang hanya dapat diikuti oleh Member Alfamart. Member akan mendapatkan token yang akan di undi untuk mendapatkan hadiah tertentu atau Member akan mendapatkan hadiah langsung sesuai dengan program atau promo yang sedang berlangsung. Member dapat mengetahui jumlah token melalui SMS ke nomor 0817-111-234 dengan mengetik : TOKEN (spasi) Nomor Kartu atau dengan menghubungi Customer Care Alfamart di 0-800-1-234-234.
3. Special Big Program for “Member Alfamart”
Program ini adalah program promo khusus member dengan periode yang relatif lebih panjang, minimal 1 bulan,program ini khusus untuk member, mekanisme program bisa berupa Fair (misalnya P&G fair, Kalbe Nutritional fair,dll) ataupun Program tahunan khusus member yang tentunya sudah sangat dikenal “Bukti Kasih Untuk Anda” yang dikenal dengan BKUA
4. Redemption For “Member Alfamart”
Program ini merupakan program tahunan untuk Member Alfamart. Dimana Member akan mendapatkan poin setiap berbelanja min. Rp.50.000 pada periode yang sedang berlangsung. Member dapat menukarkan poin-poin tersebut dengan hadiah ekslusif dan menarik pada periode yang telah ditentukan. Member dapat mengetahui jumlah poin melalui SMS ke nomor 0817-111-234 dengan mengetik : POIN (spasi) Nomor Kartu atau dengan menghubungi Customer Care Alfamart di 0-800-1-234-234.
5. “Member Alfamart” Thematic Promo
Promo ini adalah kejutan khusus untuk memperingati hari-hari tertentu (misalnya: Hari Valentine, Hari Pelanggan Nasional, Hari Batik Nasional, dll). Promo ini hanya dapat diikuti oleh Member Alfamart dengan menunjukkan Kartu Member (Kartu AKU, A Card atau Kartu AKU BNI).
6. Special Treatment for “Member Alfamart” Birthday
Program ini khusus untuk Member Alfamart yang berulang tahun. Member terpilih akan mendapatkan kejutan dari Alfamart di hari ulang tahunnya, dengan harapan program ini menjadi best moment yang tidak terlupakan untuk Member Alfamart.
7. Special Event/Activities For “Member Alfamart”
Beauty Class, Arisan Gratis, Cooking Class, Buka Puasa Bersama, Factory Visit adalah beberapa event khusus yang hanya dapat diikuti oleh Member Alfamart. Para Member diberi kesempatan untuk mengikuti berbagai macam kegiatan menarik di setiap event tersebut yang tentunya akan menjadi pengalaman berharga bagi Member Alfamart. Selain event-event tersebut, akan terdapat lebih banyak lagi event menarik yang hanya dapat diikuti oleh Member Alfamart.
8. Merchant For “Member Alfamart”
Member Alfamart akan mendapatkan potongan harga, penawaran dan promo menarik di merchant-merchant yang bekerjasama dengan Kartu Member Alfamart di Indonesia. Selain itu, dengan A Card FLazz, Member juga dapat menikmati berbagai macam penawaran dan promo menarik di merchant-merchant Flazz BCA di seluruh Indonesia.

Ayo buruan belanja di Alfamart, nunggu apa lagi.


Sumber:

99 comments:

  1. wahhh manteb nih sobat..

    oya, ini kontes seo yah sob

    ReplyDelete
  2. kalau di tempat saya malah yang banyak Indomaret mas,
    di gang kecil juga ada, udah gitu bukanya 24 jam

    ReplyDelete
    Replies
    1. di tempat saya, dimana ada Alfamart tak jauh dari situ pasti ada Indomaret. sepertinya mereka rival yang tak mau pisah.

      Delete
    2. mereka adalah kolaborasi mart....
      :)

      Delete
  3. Wah seharusnya kamu minta fee ke alfamart karena udah bantu promosiin mereka hehe

    ReplyDelete
  4. promosi gan???hehehehe
    saya jadi member alfamart gara2 ditanyain mulu sama kasirnya "kartu alfamartnya ada" karena bosen akhirnya ane bikin aja :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. syukurlah sudah jd member alfamart sekarang...
      :)

      Delete
  5. Ane juga lebih memilih alfamart ketimbang mini market lainnya.

    ReplyDelete
  6. has, perasaan aku baca2 linknya ga ada hadiahnya lho.... :P

    ReplyDelete
  7. saya punya yang kartu flazz tapi sampe sekarang ga tau gunanya apa karena bayarnya selalu cash, dan ga pernah ada tukar point gt2

    ReplyDelete
    Replies
    1. owh gitu ya...
      untuk kejelasan bisa kunjungi alfamart terdekat...
      :)

      Delete
  8. semoga sukses lombanya mas

    turut mendukung deh!

    ReplyDelete
  9. ga ah mas..mending belanja di warung depan rumah aja.....^__^ ( padahal didepan rumah ga ada apa-apa..parit)..

    sukses selalu untuk mu has

    ReplyDelete
  10. aku lebih sering ke indomaret :p

    ReplyDelete
  11. wahhh semangat yawww... ikutan seo Alfamart :) god job

    ReplyDelete
  12. aku juga lebih seneng belanja di alfamart karna barang2nya lengkap trs harganya jika dibanding dengan toko lain lebih murahan alfa walo bedanya ngk sampe 1000 rupiah.

    ReplyDelete
  13. job review atau kontes nih :D

    ReplyDelete
  14. Di sini gak ada alfamart. Ayo orang alfamart, buka cabang di kabupaten sekadau, kalbar dong :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. di kotabaru kalimantan selatan juga blm ada alfamart kok.....
      :P

      Delete
  15. kontes yh sob?? moga sukses yh untuk kontesnya

    ReplyDelete
  16. dirumah beta ada 2 minimarket deketan, saingan kayaknya tu

    ReplyDelete
  17. sekarang alfa di deket rumah saya ada 2, jalan agak jauh lagi udah ada 4... sampe - sampe saya jadi bingung mau masuk alfa yang mana... :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. terlalu dekat ya..
      mungkin besok bisa dipertimbbangkan jaraknya...
      :)

      Delete
  18. wah ini kayak review atau promo produk

    ReplyDelete
  19. Disini (Bintan) gak ada Alfamart deh, kayaknya.....
    Kasihan kan?

    ReplyDelete
  20. dkotaku...sjauh mata memandang yang trlihat minimarket alfmrt
    :?

    ReplyDelete
    Replies
    1. wuah keren donk...
      padahal di kota saya yg baru ini ga ada lho....
      semoga segera ada...
      :)

      Delete
    2. dihass..kalo mau pindahin aja niih, udah kbanyakn :(

      Delete
  21. dkotaku...sjauh mata memandang yang trlihat minimarket alfmrt
    :?

    ReplyDelete
    Replies
    1. wuah keren donk...
      padahal di kota saya yg baru ini ga ada lho....
      semoga segera ada...
      :)

      Delete
  22. sukses sob sama kontesnya :D

    ReplyDelete
  23. aku ek pasar tradisional aja deh ;)

    ReplyDelete
  24. alfamart di kota saya cukup terbilang baru...

    belum ada 3 bulan.. :)

    ReplyDelete
  25. semoga menang yahh ,alfamart lebih kerren dari tetangganya yg sama2 mart hehee

    ReplyDelete
  26. kayaknya aku harus nyari2 dulu apa di Banjar ada alfamart-belom pernah liat si disekitaran sini -.-"

    sukses buat kontesnya yak!

    ReplyDelete
  27. wah sukses mas, alfamart udah ada di mana2 sekarang, nyaingin warung2 deh. :D

    ngeblog dapet android, ikutan yuk!

    ReplyDelete
  28. semoga dapet pengalamannya sob dari ikut kontes ini.

    ReplyDelete
  29. salam sukses ya untuk kontes-nya sobat :)

    ReplyDelete
  30. lengkap bangeeeeett..
    semoga menang ya..

    ReplyDelete
  31. weew ikut kontes SEO ya has, ajip bangettt... hha

    ReplyDelete
  32. Gue yakin kalau pihak alfamart, baca postingan ini loe bakal dapat beras 50 kg, gula 20 kg, indomei 7 kardus #Mentalanakkos...(Kidding...^^)

    ReplyDelete
  33. aku punya adik sepupu yang kerja di alfa tapi pasti dia ga mudeng sedetail ini mengenai alfa haha. taunya cuma ngasirin aja,
    tapi alfa mahal. murahan indomart. hehe

    tapi klo alfa bersih juga alfa midi deket sini ada atm mandirinya nguntungin aku biar ga jauh jauh ke jalan raya yg gede klo mau transaksi mandiri. nice posttttt maen balik yaaaaaa

    ReplyDelete
  34. wowowo..SEO kontes Alfamart ya..smoga sukses ya..

    ReplyDelete
  35. wuiihh yg lagi ngontes.. mantep bgt ulasannya.. sukses yaaaa.. ^^

    ReplyDelete
  36. Saya juga member alfamart sahabat

    ReplyDelete
  37. alfamart dengan indomaret saya pikir bersaing karena selalu buka lapak sebelahan, ternyata satu pemilik ya?

    ReplyDelete
  38. Menarik untuk dibaca artikelnya. Semoga meraih hasil terbaik ya. Sukses selalu dan salam kenal

    ReplyDelete
  39. oke...
    amiin...
    makasih mas....
    :)

    ReplyDelete
  40. Luar biasa blog ini. Membahana dan mencerahkan. Banyak sekali komentarnya, dan saya yakin blog ini sangat terkenal dan populer. Oh ya Alfamart setau saya belum ada di Pontianak (Kalbar). Salam kebal eh kenal ya. Cheersssssssssssss

    ReplyDelete
    Replies
    1. semoga ke depannya alfamart segera hadir di pontianak....
      :)

      Delete
  41. alfamart semoga selalu memberikan pelayanan terbaik kepada membernya sobat...ditunggu kunjungan baliknya sobat

    ReplyDelete
  42. Salam kenal gan, moga sukses kontes SEO nya
    Review my web blog - Waletbet Promo Bonus 100% Sportsbook dan Casino Online

    ReplyDelete

silahkan berkomentar, tidak dipungut biaya..! apabila ada kata yang salah dalam hal deskripsi apa pun tentang isi dari postingan zonesa.blogspot.com, mohon kritik dan sarannya agar lebih baik. terimakasih dan salam hangat. Sehangat pelukan pasangan Anda.